Pergeseran Makna dan Ekspresi Identitas Penggunaan Bahasa Gaul di Media Sosial

Authors

  • Nurul Hijrah Fakultas Bahasa dan Seni, Universitas Negeri Medan
  • Diva Azzurra P. Rialni Fakultas Bahasa dan Seni, Universitas Negeri Medan
  • Maysarah Maysarah Fakultas Bahasa dan Seni, Universitas Negeri Medan
  • Yuliana Sari Fakultas Bahasa dan Seni, Universitas Negeri Medan
  • Abdurahman Adisaputera Fakultas Bahasa dan Seni, Universitas Negeri Medan

DOI:

https://doi.org/10.30762/narasi.v2i1.3053

Keywords:

bahasa gaul, media sosial, pergesaran makna

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penggunaan bahasa gaul di media sosial yang menyebabkan pergeseran makna dan eksperesi identitas dengan kajian semantik. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif, yang ditandai dengan analisis deskriptif. Penelitian ini mengumpulkan data melalui simak dan catat. Metode penyimakan digunakan untuk mengetahui bagaimana makna kata berubah. Dalam konteks ini, kata "menyimak" mengacu pada pemahaman bahasa tertulis daripada bahasa lisan. Data tingkat kalimat yang termasuk pergeseran semantik digunakan untuk penelitian ini. Sumber data didapat dari media sosial seperti Instagram, X, dan TikTok. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pergeseran makna dalam bahasa gaul di media sosial banyak ditemui, bahkan pergeseran makna ini terjadi pada percakapan sehari-hari dan ekspresi Identitas penggunaan bahasa gaul dapat menunjukkan individualis dan kreativitas dari seseorang yang menggunakannya. Kajian semantik terhadap pergeseran makna bahasa gaul dan ekspresi identitas di media sosial memberikan wawasan penting tentang dinamika bahasa dan budaya di era digital.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Ansori, Mahfud Saiful. (2021). Perubahan Makna Bahasa: Semantik-Leksiologi. SEMIOTIKA: Jurnal Ilmu Sastra dan Linguistik. 22 (2), 151-162.

Aziza, Sonya Nur. (2021). Pergeseran Makna dalam Penggunaan Bahasa Gaul di Sosial Media Instagram (Kajian Makna Eufemisme dan Disfemisme). Prosiding Seminar Nasional Linguistik dan Sastra (SEMANTIKS). 444-495.

Gunawan, H., Susanti, D. (2023). Penggunaan Bahasa Gaul pada Media Sosial Instagram di Kalangan Remaja. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Sejarah. 6(1). 70-75.

Iskandar, L. I. K., & Marwan, I. (2023). Relasi Makna Pada Lagu Karya Melly Goeslaw (Tinjauan Semantik) . Narasi: Jurnal Kajian Bahasa, Sastra Indonesia, Dan Pengajarannya, 1(2), 243–253. https://doi.org/10.30762/narasi.v1i2.2190

Masruroh, Tasya dan Bakdal. (2023). Pergeseran makna kata cabut dan ambyar dalam Bahasa Indonesia. AKSARA: Jurnal Bahasa dan Sastra. 24(1), 27 – 39.

Mulyasa, Deddy. (2008). Bahasa Untuk Perguruan Tinggi. Rembang: Yayasan Adhigama.

Rummens, Joanna. (2001). Canadian Identities: An Interdisciplinary Overview of Canadian Research on IdentityAn Interdisciplinary Overview of Canadian Research on Identity. Commissioned by the Department of Canadian Heritage for theEthnocultural, Racial, Religious, and Linguistic Diversity and Identity Seminar Halifax, Nova Scotia.

Sugiyono. (2019). Metode penelitian pendidikan: pendekatan kuantitatif, kualitaif, dan r&d. Bandung: Alfabeta.

Tarigan, Henry Guntur. (2008). Membaca Sebagai Suatu keterampilan Berbahasa. Bandung: Angkasa.

Wade, C dan Tavris, C. (2007). Psikologi Edisi Kesembilan Jilid 2. Jakarta: Erlangga.

Wiyanti, dkk. (2022). Pergeseran Makna Kosakata Bahasa Indonesia Pada Pengguna Twitter. Jurnal Sinastra. (1), 121-132.

Downloads

Published

2024-04-29

How to Cite

Hijrah, N. ., Rialni, D. A. P., Maysarah, M., Sari, Y. ., & Adisaputera, A. (2024). Pergeseran Makna dan Ekspresi Identitas Penggunaan Bahasa Gaul di Media Sosial. Narasi: Jurnal Kajian Bahasa, Sastra Indonesia, Dan Pengajarannya, 2(1), 93–100. https://doi.org/10.30762/narasi.v2i1.3053

Issue

Section

Articles