Standart Kinerja Pengajaran Dosen Pendidikan Matematik
DOI:
https://doi.org/10.30762/factor_m.v2i1.1685Keywords:
standart kinerja, dosen, pendidikan matematikaAbstract
Tugas seorang dosen adalah melaksanakan tri darma perguruan tinggi, pengajaran, pengabdian dan penelitian. Pengajaran dan penelitian dapat dilakukan satu waktu, sehingga setiap pembelajaran memperoleh hasil suatu penelitian. Penelitian ini menganalis mengenai kinerja dosen dalam melakukan pembelajaran. Tidak jarang satu dosen mengampu beberapa mata kulian yang berbeda. Hal ini berdampak pada model pembelajaran yang berbeda. Akan tetapi dari perbedaan tersebut, terdapat persamaan, yaitu tentang penilaian. Pembelajaran dosen hingga tahap penilaian mengharuskan dosen mempunyai kinerja yang baik disesuaikan dengan mata kuliah yang diampunya. Dosen membuat pembelajaran seimbang antara mata kuliah satu dengan mata kuliah yang lain. Pembelajaran tidak menggunakan cara yang sama dalam mata kuliah yang berbeda, karena karakter mata kuliah pasti juga berbeda. Penelitian ini ingin mengetahui kinerja dosen pada dua mata kuliah yang berbeda dengan subjek yang sama. Dari hasil penelitian dihasilkan kesimpulan bahwa walaupun mata kuliah berbeda dan system pembelajaran yang berbeda, tapi mempunyai persamaan kinerja yang dibuktikan dengan perhitungan analisis statistika.
Downloads
References
Amsyah, Z. (2005). Manajemen Sistem Informasi. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.
Bazley, M., Hancock, P., & Robinson, P. (2014). Contemporary Accounting PDF. Australia: Cengage Learning.
Buthmann, A. (2018, March Thusday, 2:46 PM). Dealing with Non-normal Data: Strategies and Tools. Retrieved from dealing-non-normal-data-strategies-and-tools/: https://www.isixsigma.com/tools-templates/normality/dealing-non-normal-data-strategies-and-tools/
Erwinsyah, A. (2014). Pemahaman Penelitian Kuantitatif Bagi Mahasiswa Program Studi Manajemen Pendidikan Islam . Jurnal Tadbir, Vol. 2, No. 2, 275-280.
Matondang, Z. (2009). Validitas dan Reliabilitas Suatu Instrumen Penelitian. Jurnal Tabularasa PPS Unimed, Vol. 6, No. 1, 87-97.
Pritandhari, M., & Ratnawuri, T. (2015). Evaluasi Penggunaan Video Tutorial sebagai Media Pembelajaran Semester IV Program Studi Pendidikan Ekonomi Universitas Muhammadiyah Metro. Jurnal Promosi, 11-20.
Siyoto , S., & Sodik, M. A. (2015). Dasar Metodologi Penelitian. Yogyakarta: Literasi Media Publishing.
Surur, A. M. (2017). Formasi 4-1-5 Penakhluk Masalah (Studi Kasus: Penulisan Karya Tulis Ilmiah Proposal Skripsi Stain Kediri 2017). PROSIDING SEMINAR NASIONAL PPKn III, 105-113.
Trinova, Z. (2012). Hakikat Belajar dan Bermain Menyenangkan Bagi Peserta Didik. Jurnal Al-Ta’lim, Vol. 1, No. 3, 209-215.
Widodo. (2013). Analisis Pengaruh Antara Faktor Pendidikan, Motivasi dan Budaya Kerja Terhadap Kinerja Pegawai dalam Pelaksanaan Pelayanan Publik (Studi Kasus pada Badan Pelayanan Perijinan Terpadu Kota Pontianak) . Jurnal Manajemen dan Bisnis, Vol. 1, No. 1, 1-20.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2019 Agus Miftakus Surur
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.