Analisis Penerimaan Aplikasi Pembelajaran Online Menggunakan Technology Acceptance Model 3 dan Partial Least Square Structural Equation Model (PLS-SEM)
DOI:
https://doi.org/10.30762/factor_m.v3i2.3097Keywords:
Google classroom, Partial Least Square Structural Equation Model, Technology Acceptance Model 3Abstract
Penelitian ini bertujuaan untuk meneliti faktor-faktor yang berpengaruh terhadap penerimaan aplikasi pembelajaran online Google classroom (GC) dalam pembelajaran online. Model konseptual untuk menilai penerimaan terhadap suatu teknologi menggunakan model  Technology acceptance model (TAM) 3. TAM 3 merupakan pengembangan dari model TAM dengan menambahkan dimensi Perceived Ease of Use yang dapat digunakan untuk memprediksi, dan menjelaskan perilaku yang mendorong penggunaan teknologi yang selalu mengalami perkembangan. Analisis statistika yang digunakan adalah Partial Least Square Structural Equation Model. Data yang didapatkan adalah data primer yang didapatkan dari kuesioner yang disebar melalui google form. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 150. Penelitian ini menggunakan teknik simpel random sampling dengan kriteria yang harus dipenuhi. Variabel terdiri dari 4 variabel latent yaitu Perceived Ease of Use, Perceived Usefulness, Behavioral Intention to Use dan Actual System Use. Skala pengukuran menggunakan skala likert 5 kategori. Hasil analisis statistika didapatkan kesimpulan variabel Perceived Ease of Use berpengaruh signifikan terhadap Perceived Usefulness dan Behavioral Intention to Use, Perceived Usefulness memiliki pengaruh yang signifikan terhadap terhadap Behavioral Intention to Use dan Behavioral Intention to Use berpengaruh signifikan terhadap Actual System Use.
Downloads
References
Al-Maroof, R. A. S., & Al-Emran, M. (2018). Students acceptance of google classroom: An exploratory study using PLS-SEM approach. International Journal of Emerging Technologies in Learning, 13(6), 112–123. https://doi.org/10.3991/ijet.v13i06.8275
Alomary, A., & Woollard, J. (2015). How Is Technology Accepted by Users? A Review of Technology Acceptance Models and Theories. The IRES 17th International Conference, November, 1–4. http://eprints.soton.ac.uk/382037/1/110-14486008271-4.pdf
Hair Jr, J., Hult, G. T., Ringle, C., & Sarstedt, M. (2016). A Primer on Partial Least Squares Structural Equation Modeling (PLS-SEM) - Joseph F. Hair, Jr., G. Tomas M. Hult, Christian Ringle, Marko Sarstedt. In Sage.
Pradana, F., Bachtiar, F. A., & Priyambadha, B. (2019). Penilaian Penerimaan Teknologi E-Learning Pemrograman berbasis Gamification dengan Metode Technology Acceptance Model (TAM). Jurnal Teknologi Informasi Dan Ilmu Komputer, 6(2), 163. https://doi.org/10.25126/jtiik.2019621288
Rahmanto, M. A., & Bunyamin. (2020). Efektivitas Media Pembelajaran Daring Melalui Google Classroom. Jurnal Pendidikan Islam, 11(November), 119–135.
Rahmawati, R. N., & Narsa, I. M. (2019). Penggunaan e-learning dengan Technology Acceptance Model (TAM). Jurnal Inovasi Teknologi Pendidikan, 6(2), 127–136. https://doi.org/10.21831/jitp.v6i2.26232
Ramadhan, O. M., & Tarsono, T. (2020). Efektifitas pembelajaran sejarah kebudayaan Islam melalui google classroom ditinjau dari hasil belajar siswa. JINoP (Jurnal Inovasi Pembelajaran), 6(2), 204–214. https://doi.org/10.22219/jinop.v6i2.12927
Sayekti, F., & Putarta, P. (2016). Penerapan Technology Acceptance Model (TAM) Dalam Pengujian Model Penerimaan Sistem Informasi Keuangan Daerah. Jurnal Manajemen Teori Dan Terapan| Journal of Theory and Applied Management, 9(3), 196–209. https://doi.org/10.20473/jmtt.v9i3.3075
Su’uga, H. S. (2020). Media E-Learning Berbasis Google Classroom Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Smk Hisyam Surya Su ’ uga Euis Ismayati , Achmad Imam Agung , Tri Rijanto. Jurnal Pendidikan Teknik Elektro, 09(3), 605–610.
Wibowo, B. S., & Tambotoh, J. J. C. (2015). Analisis Pemanfaatan Teknologi Informasi Menggunakan Kerangka Technology Acceptance Model 3 Pada Aplikasi Data Pokok Pendidikan Dasar. Semnasteknomedia Online, 3(1), 55. https://www.m-culture.go.th/mculture_th/download/king9/Glossary_about_HM_King_Bhumibol_Adulyadej’s_Funeral.pdf